Gambar Sensor Kelembapan tanah dengan nodemcu |
Project
wasn mengunakan nodemcu dan sensor kelembapan tanah untuk monitoring kelembapan
tanah .Project ini dibuat untuk mengenali karakteristik sensor kelembapan tanah
terhadap perubahan kelembapan tanah.Sensor kelembapan tanah memiliki output
berupa tegangan stabil . Perubahan tegangan terjadi terdapat perubahan
resistansi pada tanah . Perubahan resitansi diakibatkan sejumlah air yang
terdapat dalam tanah .
Air bersifat semikonduktor yang dapat
menghantarkan arus listrik . Semakin banyak nilai kosentarsi air dalam tanah
maka semakin besar kelembapan tanah .
Sensor kelembapan tanah memanfaatkan sifat air untuk mendeteksi tingkat
kelembapan tanah .
Elektroda sensor kelembapan tanah |
Sensor kelembapan memiliki 2 elektroda terpisah yang
menghantarkan listrik . Semakin besar nilai kosentrasi air maka resistansi juga
akan semakin menurun . listrik akan lebih mudah melewati . Sehingga nilai
tegangan output pada sensor kelembapan tanah juga semakin kecil .
Gambar Grafik Sensor
Kelambapan tanah
|
Pada
grafik diatas terlihat perubahan tegangan . perubahan yang terjadi akibat dari
perubahan resistansi tanah akibat perubahan resistansi tanah .
RANGAKAIAN NODE MCU DAN SENSOR KELEMBAPAN TANAH
Kita
langsung mencoba rangkaian nodemcu dan sensor kelembapan tanah . Pada
komunikasi rangkaian kita mengunakan pin analog untuk membaca tegangan output
dari sensor kelembapan tanah . Komunikasi diatur melalui program dengan
algoritma untuk pembacaan dari client .
System
wasn di dalam project ini memliki topologi jika kita gunakan ilmu jaringan
computer , kita mengunakan topologi star . Nodemcu adalah server yang dapat
diakses banyak client . Mengunakan access point sebagai penyebar data .
Gambar skema Topologi
|
Gambar
Topologi diatas memungkinkan perangkat di akses lebih dari 1 client . Topologi
ini disebut dengan topologi star . Modul sensor adalah server penyedia data
utama . Semua informasi dapat diakses banyak client selama dalam satu jaringan.
Gambar
tersebut menunjukan arah data , Modul sensor menuju access point dan transfer
kedalam computer . Perangkar modul sensor harus memiliki catu daya sendiri .
karena lingkungan tidak memungkinkan tersedianya sumber daya listrik PLN .
Powerbank sebagai catu daya alternative yang dapat di gunakan .
RANGKAIAN PERANGKAT MODUL SENSOR
Rangkaian
modul sensor dapat dilihat seperti gambar di bawah ini .
Gambar rangkaian
sensor kelembapan tanah
|
Gambar
rangkaian diatas komunikasi sensor kelembapan tanah dengan nodemcu . Terdapat 4
pin pada sensor kelembapan tanah . Terdapat 2 pin sebagai sumber daya VCC dan
GND . Terdapat 2 pin output analog dan digital .
Pin
Digital menyediakan output 0 dan 1 dimana output tersebut didapat dari hasil
comparator antara tengan dari elektroda dan tegangan referensi yang sudah kita
setting. Selama tegangan comparator
tidak menyentuh tegangan elektroda . Output digital akan tetap LOW . Pengaturan
bisa di lakukan pada potensiometer .
Pin
Analog menyediakan tegangan sinyal realtime dari elektroda sensor . Besaran
tengan ini kurang dari vcc dan tidak pasti . Tegantung dari vcc sensor dan
tingkat kelembapan tanah . Output pin analog adalah murni .Pin
analog atau pin digital sama fungsi pengunaan tergantung dari kebutuhan . Untuk
analisa lebih mudah mengunakan pin analog dan untuk kendali On/Off Lebih mudah
mengunakan Pin Digital .
PENGOPERASIAN PROGRAM DAN PERANGKAT
Pengoperasian
perangkat dengan menjalankan program khusus untuk pembacaan data sensor
.Menjalankan nodemcu untuk terhubung dengan access point . Program secara
otomatis akan terhubung secara langsung menuju pada IP node MCU .
Gambar Perangkat wasn
dan program desktop
|
Gambar
diatas menunjukan sebelum tanah di beri air . tegangan sensor masih 0.9V ,
pengujian dilakukan dengan menuangkan air kedalam tanah . Sehingga resistansi
berkurang . Terjadi perubahan tegangan .
Gambar tanah telah di
siram air
|
Gambar
tanah telah di siram air . Tegangan output dari modul sensor kelembapan tanah
berkurang . Terlihat grafik pada program desktop mengalami penurunan tajam .
Semakin basah tanah semakin besar tegangan turun .
Lebih
lengkap nya bisa dilihat pada video di bawah .
Bagi yang berminar silahkan download program oada link di bawah ini :
0 comments: